Hai Sobat Blogger.....
Langsung saja, pada
kesempatan ini saya ingin berbagi pengetahuan terkait komputer. Sobat
pasti tahu apa itu Start Button. Sekedar info, Start Button adalah tombol start
yang digunakan untuk memulai suatu program atau aplikasi di komputer. Biasanya
tombol start itu berbentuk bulat seperti orb dan bergambar logo windows sesuai
default sistem.
|
Sumber: www.deviantart.com |
Nah di sini saya
mau berbagi aplikasi pengubah tombol start tersebut menjadi sesuai dengan keinginan
Sobat. Sehingga tampilan desktop Sobat menjadi lebih menarik untuk dilihat. Lihat
beberapa contoh di bawah ini.
Menarik bukan ? Untuk
menggunakannya Anda cukup mengunduh aplikasinya disini.
Kemudian, ekstrak dalam 1 folder.
Sebelum anda menggunakan, ubah dulu file extention aplikasinya dari .exe1 menjadi .exe.
Buka aplikasinya, kemudian akan tampil seperti ini